√ Mistar Terpanjang (Tahukah Kamu?) - Web Rumah Pintar

Monday, May 09, 2016

Mistar Terpanjang (Tahukah Kamu?)

Cahaya merambat menurut garis lurus maka dapat dijadikan mistar terpanjang. Contohnya sinar laser. Dengan sinar laser kita dapat mengukur jarak bumi ke bulan. Gambar di samping merupakan pembangkit sinar laser. Sinar laser dipancarkan dari bumi ke bulan. Kemudian dipantulkan kembali ke bumi oleh reflektor dengan mengukur waktu (t) yang diperlukan sinar laser dari bumi ke bulan, dan kembali lagi ke bumi.

Sinar Laser
Sinar Laser

Kita dapat mengukur jarak(s) bumi ke bulan dengan rumus,

mengukur jarak(s)

dengan c = cepat rambat cahaya/sinar laser = 3 x 108 m/s.


(ref: Ilmu Pengetahuan Populer)

Get notifications from this blog